Semua perusahaan otomotif sering melakukan inovasi. Perusahaan otomotif yang sering melakukan inovasi, suka mengikuti pameran. Sebagian perusahaan otomotif yang mengikuti pameran, tidak mempunyai pangsa pasar yang besar.
Semua perusahaan otomotif sering melakukan inovasi. Perusahaan otomotif yang sering melakukan inovasi, suka mengikuti pameran. Sebagian perusahaan otomotif yang mengikuti pameran, tidak mempunyai pangsa pasar yang besar.
A. Sebagian perusahaan otomotif mempunyai pangsa pasar yang besar
B. Sebagian perusahaan otomotif suka mengikuti pameran dan tidak suka melakukan inovasi
C. Semua perusahaan otomotif tidak mempunyai pangsa pasar yang besar tetapi sering melakukan inovasi
D. Semua perusahaan otomotif tidak mempunyai pangsa pasar yang besar tetapi suka melakukan promosi
E. Semua perusahhan otomotiv sering melakukan inovasi tetapi tidak suka mengikuti pameran
jawaban;
A. Sebagian perusahaan otomotif mempunyai pangsa pasar yang besar
PEMBAHASAN:
Semua perusahaan otomotif sering melakukan inovasi. Perusahaan otomotif yang sering melakukan inovasi, suka mengikuti pameran. Sebagian perusahaan otomotif yang mengikuti pameran, tidak mempunyai pangsa pasar yang besar.
Kesimpulannya:
Sebagian perusahaan otomotif mempunyai pangsa pasar yang besar.