Sebutkan syarat-syarat menjadi makmum!
Sebutkan syarat-syarat menjadi makmum!
jawaban;
syarat menjadi makmum adalah:
1) makmum hendaklah berniat mengikuti imam.
2) makmum harus mengikuti segala gerakan imam dan tidak boleh mendahului imam.
3) makmum mengetahui gerak-gerik imam.
4) imam dan makmum ada dalam satu tempat.
5) tempat berdiri makmum harus di belakang imam.
6) imam dan makmum hendaklah sama aturan salatnya.