utbk snbt

Jika tono lulus kuliah kurang dari atau sama dengan 4 tahun, maka ia akan diterima bekerja sebagai karyawan diperusahaan A. Jika tono sudah bekerja diperusahaan A, maka ayahnya akan membelikan tono sebuah sepeda motor. Tono tidak mendapat sepeda motor dari ayahnya.

Jika tono lulus kuliah kurang dari atau sama dengan 4 tahun, maka ia akan diterima bekerja sebagai karyawan diperusahaan A.

Jika tono sudah bekerja diperusahaan A, maka ayahnya akan membelikan tono sebuah sepeda motor.

Tono tidak mendapat sepeda motor dari ayahnya.

A. Tono menyelesaikan studinya kurang dari 4 tahun

B. Tono menyelesaikan studinya lebih dari 4 tahun.

C. Tono bekerja diperusahaan A

D. Tono menyelesaikan studinya tepat 4 tahun

E. Tono bekerja dengan sepeda motor.

jawaban;

B. Tono menyelesaikan studinya lebih dari 4 tahun.

penjelasan;

Jika tono lulus kuliah kurang dari atau sama dengan 4 tahun, maka ia akan diterima bekerja sebagai karyawan diperusahaan A.

Jika tono sudah bekerja diperusahaan A, maka ayahnya akan membelikan tono sebuah sepeda motor. Tono tidak mendapat sepeda motor dari ayahnya.

Kesimpulan yang tepat adalah Tono menyelesaikan studinya lebih dari 4 Tahun.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *